NINGSIH, ENDANG TRI (2024) ANALISIS BUDAYA ORGANISASI DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA PEGAWAI (Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean C Lhokseumawe). S1 thesis, Universitas Malikussaleh.
Text
COVER SKRIPSI ENDANG.pdf Download (106kB) |
|
Text
ABSTRAK SKRIPSI ENDANG.pdf Download (220kB) |
|
Text
BAB 1 SKRIPSI ENDANG.pdf Download (207kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA SKRIPSI ENDANG.pdf Download (195kB) |
|
Text
FULL SKRIPSI ENDANG.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan budaya organisasi yang sedang terjalankan pada kantor Bea Cukai dan menganalisa penerapan budaya organisasi dalam meningkatkan motivasi kerja pegawai. Fokus penelitian 1) budaya organisasi yang terjalankan pada pemberdayaan, orientasi tim, dan pengembangan kemampuan kemampuan pada pegawai dalam pelaksanaan budaya organisasi, 2) meningkatkan motivasi kerja pegawai dalam penerapan budaya organisasi dengan penghargaan, kekuasaan, kebutuhan dan keamanan kerja. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Informan penelitian dipilih secara purposive sampling. Sumber data yang diperoleh dari data primer yang dilakukan secara wawancara dan pengamatan langsung di lapangan, sumber data primer penelitian ini menganalisis penerapan budaya organisasi dalam meningkatkan motivasi kerja pegawai pada kantor Bea Cukai Lhokseumawe. Sumber data juga diperoleh dari data skunder yang dimana dapat dari sosial media atau dokumen milik instansi. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini menggunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah dikaji maka peneliti menyimpulkan bahwa budaya organisasi dalam meningkatkan motivasi kerja pegawai Bea Cukai Lhokseumawe kurangnya penguatan motivasi dan sistem dalam mendukung pelaksanaan tugas dan tanggung jawab pegawai.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > 63211 - Jurusan Administrasi Bisnis |
Depositing User: | S.AB ENDANG TRI NINGSIH |
Date Deposited: | 17 Sep 2024 02:13 |
Last Modified: | 17 Sep 2024 02:13 |
URI: | https://rama.unimal.ac.id/id/eprint/6094 |
Actions (login required)
View Item |