Zulia, Rifka (2024) KOMUNIKASI INTERPERSONAL MELALUI VIDEO CALL ORANG TUA DAN ANAK (Studi Mahasiswa Rantau Ilmu Komunikasi Universitas Malikussaleh Angkatan 2020). S1 thesis, Universitas Malikussaleh.
Text
Cover.pdf Download (15kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (7kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (293kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (226kB) |
|
Text
full teks.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini membahas tentang komunikasi interpersonal melalui video call antar orang tua dan anak. Untuk melihat dan mendeskripsikan komunikasi interpesonal diadik lebih mendalam. Sesuai dengan tujuan penelitian maka diambil teori determinasi teknologi dan teori komunikasi antarpribadi. Teknik pengambilan data informan melalui observasi,wawancara, dan dokumentasi. Dalam objek penelitiannya penulis memilih 5 orang narasumber yang merupakan mahasiswa aktif Universitas Malikussaleh jurusan Ilmu Komunikasi angkatan 2020, mahasiswa yang merantau dan tinggal di kos-kosan. Data penelitian yang ditunjunjukkan untuk mengetahui komunikasi orang tua dan anak melalui smartphone. Hasil penelitian menujukkan bahwa komunikasi keluarga dan keakraban adalah kunci dari penyemangat dari anak, apalagi yang sedang merantau dan berkuliah. Mereka membutuhkan dukungan-dukungan dari orang tua nya, agar dapat menjalani kehidupan yang tidak biasa ini menjadi semangat dan harapannya dapat menumbuhkan sifat kemandirian dari seorang anak. Penelitian ini dilakukan di Kampus Universitas Malikussaleh Bukit Indah, Lhokusumawe, Aceh Utara. Kata Kunci : Determinasi Teknologi, Komunikasi Interpersonal, Dukungan.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HE Transportation and Communications |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > 70201 - Jurusan Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Rifka Zulia |
Date Deposited: | 19 Aug 2024 03:53 |
Last Modified: | 19 Aug 2024 03:53 |
URI: | https://rama.unimal.ac.id/id/eprint/4695 |
Actions (login required)
View Item |