SAUMAH, GOFIRLI (2025) ANALISIS DAMPAK PARKIR PADA BADAN JALAN TERHADAP BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN (Studi kasus : Jalan Merdeka Barat Kota Lhokseumawe). S1 thesis, Universitas Malikussaleh.

[img] Text
Cover.pdf

Download (37kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (76kB)
[img] Text
Bab I.pdf

Download (90kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (79kB)
[img] Text
Full-text.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Jalan merdeka barat kota Lhokseumawe terdapat aktivitas Parkir pada badan jalan (on street parking) yang mengganggu kelancaran lalu lintas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besar Biaya Operasional Kendaraan (BOK) akibat aktivitas parkir pada badan jalan dan untuk mengetahui perbandingan Biaya Operasional Kendaraan (BOK) dengan retribusi parkir. Penelitian ini dilakukan selama 7 hari yang dimulai dari pukul 07:00 – 19:00 WIB. Analisis karakteristik lalu lintas dan karakteristik parkir dianalisis menggunakan metode PKJI 2023, analisis BOK menggunakan metode Departemen Pekerjaan Umum 2005 dan perhitungan retribusi parkir berdasar pada Qanun Kota Lhokseumawe Nomor 1 Tahun 2024. dari hasil analisis diketahui volume lalu lintas rata-rata tertinggi terjadi hari selasa sebesar 1.328 SMP/Jam dengan tingkat pelayanan D, volume parkir kendaraan ringan tertinggi terjadi hari rabu yaitu sebesar 469 kendaraan. Rata-rata kecepatan kendaraan pada ruas jalan merdeka barat kota Lhokseumawe adalah 51,92 KM/Jam untuk sepeda motor, 29,02 KM/jam Untuk kendaran Ringan dan 19,26 KM/Jam untu kendaraan berat. Total Biaya Operasional Kendaraan (BOK) pada ruas jalan merdeka barat Kota Lhokseumawe adalah Rp 21.305.163,94, sedangkan total retribusi parkir adalah Rp 6.164.000. Perbandingan Biaya Operasional kendaran dengan retribusi parkir pada ruas jalan merdeka barat selama 12 jam pengamatan berbanding jauh dengan selisih Rp 15.141.239,31.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements
Divisions: Fakultas Teknik > 22201 - Jurusan Teknik Sipil
Depositing User: Gofirli Saumah
Date Deposited: 06 Feb 2025 03:39
Last Modified: 06 Feb 2025 03:39
URI: https://rama.unimal.ac.id/id/eprint/9683

Actions (login required)

View Item View Item

Latest Collections

Top Downloaded Items

Top Authors

This repository has been indexed by