Hidayah, Tima Adelia (2024) Pengaruh Green Investment, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Pengungkapan Emisi Karbon. S1 thesis, Universitas Malikussaleh.
Text
COVER.pdf Download (14kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (209kB) |
|
Text
BAB 1.pdf Download (645kB) |
|
Text
DAPUS.pdf Download (341kB) |
|
Text
skripsi tima terbaru.pdf Restricted to Registered users only Download (4MB) |
Abstract
Nama : Tima Adelia Hidayah Program Studi : Akuntansi Judul : Pengaruh Green Invesment, Ukuran Perusahaan, dan Profitabilitas Terhadap Pengungkapan Emisi Karbon Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh green investment, ukuran perusahaan, dan profitabilitas terhadap pengungkapan emisi karbon pada perusahaan sektor energi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019- 2023. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif menggunakan sumber data sekunder. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode dokumentasi. Analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif dengan alat analisis Eviews 12. Sampel penelitian ini berjumlah 13 perusahaan dengan 65 pengamatan, pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Green Invesment berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap pengungkapan emisi karbon. Ukuran Perusahaaan berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap pengungkapan emisi karbon. Profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengungkapan emisi karbon pada perusahaan sektor energi yang terdaftat di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2019-2023. Kata Kunci : Green Invesment, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Pengungkapan Emisi Karbon
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 62201 - Jurusan Akuntansi |
Depositing User: | Adelia Hidayah Tima |
Date Deposited: | 18 Nov 2024 05:06 |
Last Modified: | 18 Nov 2024 05:06 |
URI: | https://rama.unimal.ac.id/id/eprint/7587 |
Actions (login required)
View Item |