Fikra, Nailul (2023) PENGARUH PAJAK DAERAH DAN JUMLAH PENDUDUK TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI PROVINSI ACEH. S1 thesis, Universitas Malikussaleh.
Text
Cover.pdf Download (36kB) |
|
Text
Abstrak.pdf Download (10kB) |
|
Text
Bab 1.pdf Download (270kB) |
|
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (229kB) |
|
Text
Full Text Skrispsi Fikra.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pajak daerah dan jumlah penduduk terhadap pertumbuhan ekonomi di provinsi Aceh. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data skunder yang berupa data time series dari tahun 2000-2021 yang bersumber dari Badan Pusat Statistik Aceh (BPS), internet dan sumber bacaan media cetak. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial variabel pajak daerah berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di provinsi Aceh, sedangkan variabel jumlah penduduk berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di provinsi Aceh. Hasil penelitian secara simultan menunjukkan bahwa variabel pajak daerah dan jumlah penduduk memiliki hubungan positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di provinsi Aceh, artinya setiap perkembangan dari variabel variabel bebas dapat mempengaruhi pertumbuhan ekonomi di provinsi Aceh . Hasil R² dalam penelitian ini menunjukkan bahwa hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen dalam penelitian ini yaitu sebesar 48% sedangkan 52% lainnya dipengaruhi oleh variabel lain di luar penelitian ini.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HJ Public Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 60201 - Jurusan Ekonomi Pembangunan |
Depositing User: | Nailul Fikra |
Date Deposited: | 27 Aug 2024 07:24 |
Last Modified: | 27 Aug 2024 07:24 |
URI: | https://rama.unimal.ac.id/id/eprint/5226 |
Actions (login required)
View Item |