Apriliya, Santi (2024) PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, PARTISIPASI MASYARAKAT DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN DANA DESA (Studi Empiris Pada Desa Di Kecamatan Timang Gajah Kabupaten Bener Meriah). S1 thesis, Universitas Malikussaleh.
Text
cover skripsi.pdf Download (168kB) |
|
Text
abstrak.pdf Download (94kB) |
|
Text
bab 1 (1).pdf Download (289kB) |
|
Text
pustakaan.pdf Download (237kB) |
|
Text
Skripsi_Santi Apriliya_re.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh : Sistem Informasi Akuntansi, Kompetensi Sumber Daya Manusia, Partisipasi Masyarakat, Pengendalian Internal terhadap Kualitas Laporan Keuangan Dana Desa. Variabel dependen dalam penelitian Kualitas Laporan Keuangan dan variabel independen dalam penelitian ini Sistem Informasi Akuntansi, Kompetensi Sumber Daya Manusia, Partisipasi Masyarakat, dan Pengendalian Internal. Adapun teori penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Stewardship Theory. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan convenience sampling dengan total sampel adalah 120, Sampel ditentukan atau dihitung menggunakan rumus Slovin dengan bound error 10%. Penelitian merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data primer yang dikumpulkan dengan cara penyebaran kuisioner yang dianalis menggunakan analisis regresi linear berganda dengan alat analisis SPSS 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Sistem Informasi Akuntansi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kualitas laporan Keuangan Dana Desa. Kompetensi Sumber Daya Manusia berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kualitas laporan Keuangan Dana Desa. Partisipasi Masyarakat berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kualitas laporan Keuangan Dana Desa dan Pengendalian Internal juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kualitas laporan Keuangan Dana Desa.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 62201 - Jurusan Akuntansi |
Depositing User: | Santi Apriliya |
Date Deposited: | 01 Aug 2024 03:50 |
Last Modified: | 01 Aug 2024 03:50 |
URI: | https://rama.unimal.ac.id/id/eprint/3821 |
Actions (login required)
View Item |